Liga 3 PSSI
PS PTPN I Menang Dengan Persati, PSBL dan PSKBS Imbang Tanpa Gol
PS PTPN I Langsa meraih poin 3 usai mengalahkan Persati Kuala Simpang skor 3-0, pada lanjutan kompetisi Liga 3 PSSI Regional Aceh 2019 Group A,
Laporan Zubir | Langsa
SERAMBINEWS.COM, LANGSA -- PS PTPN I Langsa meraih poin 3 usai mengalahkan Persati Kuala Simpang skor 3-0, pada lanjutan kompetisi Liga 3 PSSI Regional Aceh 2019 Group A, di Stadion Langsa, Rabu (7/8/2019).
Dua gol PS PTPN I Langsa dicetak oleh M Fahrizal masing-masing di menit 40 dan menit 75, dan 1 gol lainnya dicetak oleh Febri Ramadhansyah pada menit 44.
Lihat Juga:
Baca: Persaingan Grup B Ketat, Liga 3 PSSI Aceh
Baca: PSBL Langsa dan Pereulak Raya Raih Tiga Poin Usai Kalahkan Lawan, Lanjutan Liga 3 PSSI Regional Aceh
Baca: Derby Aceh Utara Awali Grup B, Malam Ini Liga 3 di Stadion Krueng Dimulai
Baca: Hasil Liga 3 - PSBL Langsa dan Tamiang United FC Berbagi Poin, Persidi Bungkam Peureulak Raya
Sementara itu pada laga pertama, PSBL Langsa selaku tuan rumah hanya mampu meraih poin 1, karena ditahan imbang tanpa gol oleh kesebelasan PSKBS Kuta Binjei.
Kemudian besok, Kamis (8/8/2019) pertandingan pertama bermain Persidi vs Tamiang United FC, dan kedua Persati Kuala Simpang versus Benteng Gatra Aceh Timur. (*)
Liga 3 PSSI Regional Aceh 2019 Group A
Liga 3 PSSI Regional 3 Aceh 2019
Liga 3 PSSI 2019 Regional 3 Aceh
Ketua pelaksana Kompetisi Liga 3 PSSI Aceh Group A
Kompetisi Liga 3 PSSI Regional 3 Aceh 2019
Besok Jamu PS Pereulak Raya, PSBL Langsa Target Tambah Tiga Poin |
![]() |
---|
Lawan Bhinneka FC Sumut, Galacticos akan Tampil di Cot Gapu, |
![]() |
---|
Persidi Idi Aceh Timur Tim Pertama Lolos Ke Sumbagut, Menang Tipis 1-0 dengan PSBL Langsa |
![]() |
---|
Persidi ke Puncak Klasemen, Geser PSBL Langsa ke Peringkat Dua, PSLS dan PSGL Gagal Lolos |
![]() |
---|
Babak Pertama, Galacticos Peusangan Raya Memimpin Laga, Bertemu PSBL Langsa |
![]() |
---|