Video
VIDEO - Pengunjung Padati Obyek Wisata Taman Rusa
Selain itu, juga ada permainan bebek dayung, kereta api, ayunan, jungkat-jungkit, dan permainan lainnya yang membuat pengunjung puas.
Penulis: Asnawi Luwi | Editor: Amirullah
VIDEO - Pengunjung Padati Obyek Wisata Taman Rusa
SERAMBINEWS.COM, JANTHO – Lokasi obyek wisata Taman Rusa Lamyong, Aceh Besar, dipadati pengunjung dari berbagai daerah yang ingin menikmati indahnya water boom, dan berbagai satwa liar yang dilindungi.
Satwa liar di objek wisata ini seperti buaya, rusa, kancil, kucing emas, ular piton, kuda poni, sapi afrika, monyet, landak, burung beo, burung rangkong dan hewan peliharaan lainnya.
Selain itu, juga ada permainan bebek dayung, kereta api, ayunan, jungkat-jungkit, dan permainan lainnya yang membuat pengunjung puas.
NARATOR: ARDIANSYAH
EDITOR: HARI MAHARDHIKA