Liga 1
Hengkang dari Bali United, ke Mana Irfan Bachdim? Tira Persikabo, Klub Malaysia atau Persib Bandung?
Manajemen Bali United memberikan lampu hijau bagi Irfan Bachdim untuk meninggalkan klub Serdadu Tridatu.
Hengkang dari Bali United, ke Mana Irfan Bachdim? Tira Persikabo, Klub Malaysia atau Persib Bandung?
SERAMBINEWS.COM - Irfan Bachdim dikabarkan resmi hengkang dari Bali United.
Manajemen Bali United memberikan lampu hijau bagi Irfan Bachdim untuk meninggalkan klub Serdadu Tridatu.
Hal itu disampaikan langsung oleh CEO Bali United, Yabes Tanuri.
Yabes Tanuri menyebut kabar hengkangnya Irfan Bachdim dari Bali United tinggal menunggu pengumuman resmi dari pihak manajemen.
Seperti ditulis Tribunwow.com, Yabes Tanuri belum mau bicara gamblang soal klub baru yang akan diperkuat Irfan Bachdim.
"Tergantung pemainnya (Irfan Bachdim) mau ke mana," kata Yabes Tanuri, Kamis (23/1/2020).
"Apa yang terbaik untuk pemain lah. Tergantung Bachdim sekarang," sambungnya.
• Nomor 10 Direbut Lerby Eliandry, Irfan Bachdim Segera Hengkang dari Bali United
• Persiraja Lolos Liga 1 2020, Bali United Pilih Terbang ke Aceh Melalui Malaysia, Gimana Persipura?
• Mengenal Bruno Dybal, Eks Timnas Brazil yang Masuk Skuad Persiraja
Memiliki skil yang baik, Irfan Bachdim banyak diincar klub lokal maupun manca negara.
Yabes Tanuri menyebut PS Tira Persikabo hingga klub asal Malaysia siap merekrut pria berjulukan Pangeran Serdadu Tridatu itu.
Irfan Bachdim Hengkang dari Bali United
Irfan Bachdim
PS Tira Persikabo
Persib Bandung
CEO Bali United Yabes Tanuri
Liga 1
PT LIB Berencana Gelar Pertemuan dengan Klub Liga 1 dan 2 untuk Tentukan Nasib Kompetisi Musim 2020 |
![]() |
---|
Kompetisi Dua Wilayah Bisa Dijadikan Opsi untuk Kompetisi Sepak Bola Musim Depan |
![]() |
---|
Persiraja Kalahkan Sinar Putra 2-1, Gol Dicetak Dybal dan Vanderlei |
![]() |
---|
Persiraja Mulai Latihan, 9 Pemain belum Hadir, Termasuk Samir dan Vanderlei |
![]() |
---|
Adam Mitter dan Samir Ayass Tiba di Banda Aceh, Pemain Persiraja Akan Jalani Karantina 14 Hari |
![]() |
---|