Viral Medsos

Gegara Pencet Jerawat, Hidung Gadis Ini Bengkak dan Bernanah, Dokter sampai Bilang Bisa Naik ke Otak

Seorang gadis pencet jerawat pada bagian hidung, namun hal yang tidak diinginkan terjadi, ia mengalami pembengkakan pada wajah sampai hidung bernanah.

Penulis: Syamsul Azman | Editor: Safriadi Syahbuddin
TikTok / @bawalrozita
Seorang gadis pencet jerawat pada bagian hidung, namun hal yang tidak diinginkan terjadi, ia mengalami pembengkakan pada wajah sampai hidung bernanah dan dokter sebut nanah bisa naik ke otak. 

Selain itu, dokter sempat menjelaskan resiko nanah pada hidungnya bisa naik ke otak.

Namun, ia masih beruntung karena setelah enam hari menjalani pengobatan, nanah pada hidung sembuh dan meninggalkan parut wajah yang agak lama dihilangkan.

Video yang dibagikan ini mendapat perhatian dari pengguna medsos.

Baca juga: VIDEO - VIRAL Kisah Guru Wanita Dinikahi Mantan Muridnya, Beda Usia 10 Tahun

Dengan perubahan wajah yang cukup jauh demikian, memperlihatkan Rozita cukup sakit mengalami pembengkakan pada wajah.

Rozita turut memberikan nasehat pada pengguna medsos lain agar tidak memencet jerawat pada areal berbahaya wajah.

Sebab, efek dari pencet jerawat bisa berakibat fatal. (Serambinews.com/Syamsul Azman)

Baca juga: BERITA POPULER - Massa Usir Pendemo yang Menolak HRS, Ayah Gilas Anak, hingga Irwandi Pulang Kampung

Baca juga: BERITA POPULER - Aksi Tolak Habib di Banda Aceh, Fakta Prostitusi Artis TA, Wakapolsek Peras Warga

Baca juga: BERITA POPULER - Fakta Kisah Ayah dan Anak Pemulung di Banda Aceh Hingga FPI Aceh Siap Menerima HRS

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved