Otomotif

Honda Kurang Senang Persyaratan 70 Persen Kandungan Lokal Dapatkan Insentif Pajak

PT Honda Prospect Motor (HPM) rupanya tidak sreg adanya kriteria Tingkat Kandungan Dalam Negeri ( TKDN) sebesar 70 persen.

Editor: M Nur Pakar
()
Honda BR-V Facelift, Jepara () 

Ketika ditanya soal model apa saja dari Honda yang akan mendapatkan relaksasi, Billy mengatakan sejauh ini masih menunggu turunan dari aturan insentif tersebut agar mendapat kejelasan yang pasti.

Baca juga: Honda Bergaya Scramber CB350RS Resmi Meluncur

Menurut Billy, masih ada hal-hal yang perlu ditegaskan, contohnya soal apa yang dimaksud dengan kandungan lokal itu sendiri.

Apakah ke local purchase, TKDN, atau part-nya, katanya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Terkait Insentif Pajak, Honda Keluhkan Syarat TKDN 70 Persen "

Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved