Video
VIDEO VIRAL Kapal Nelayan Terbakar sampai Karam, Tentara Terjun Selamatkan Empat Ekor Kucing
Ia menjelaskan, kejadian tersebut berlaku di perairan Pulau Koh Adang, Thailand.
SERAMBINEWS.COM - Sebuah kapal nelayan terbakar sampai karam, setelah menyelamatkan awak kapal, tentara kembali terjun karena melihat masih ada empat ekor kucing masih tertinggal di kapal, Rabu (3/3/2021).
Postingan terkait tentara terjun ke lautan untuk menyelamatkan kucing diunggah oleh pengguna Facebook TUAN ABAM CEDRIC, Kamis (4/3/2021).
Ia menjelaskan, kejadian tersebut berlaku di perairan Pulau Koh Adang, Thailand.
TUAN ABAM CEDRIC mengunggah beberapa foto dengan kredit foto ViralPress, Reuters.
Baca juga: Lulus Kuliah Ke Yaman, Santri Aceh Alumni Dayah Ummul Ayman Kesulitan Biaya Keberangkatan
Setelah berhasil menyelamatkan delapan orang awak kapal, setelah kapal yang mereka bawa mengalami insiden kebakaran sampai karam, ia kembali terjun ke lautan.
Tentara bernama Thatsaphon Saii kembali menerjang lautan mendekati kapal yang terbakar.
Dengan tujuan menyelamatkan empat ekor kucing yang masih tertinggal di atas kapal.
Aksinya demikian mendapat apresiasi dari awak kapal dan tentara lainnya.(Serambinews.com/Syamsul Azman)
Video Editor: Thesi Suryadi
Baca juga: Ibu Muda di Aceh Utara Menangis Saat Mendapati Rumahnya Terbakar
VIDEO 10 Sanggar Seni Se-Aceh Meriahkan Festival Seudati di Taman Budaya Banda Aceh |
![]() |
---|
VIDEO Ratusan ASN di Aceh Barat Disuntik Vaksin Covid-19 |
![]() |
---|
VIDEO Ratusan Siswa MAN 7 Bireuen Ikuti Sosialisasi Pembinaan Akhlakul Karimah |
![]() |
---|
VIDEO Cegah Covid-19, 276 Pegawai Kejati Aceh Ikut Vaksinasi |
![]() |
---|
VIDEO Razia Mendadak di Lapas Blangpidie, Sejumlah Barang ’‘Aneh’’ Diamankan |
![]() |
---|