Video
VIDEO Houthi Rilis Detik-detik Kapal Terafiliasi Israel 'Magic Seas' Dibajak hingga Ditenggelamkan
Di akhir video, angkatan bersenjata Yaman menenggelamkan sepenuhnya kapal yang terafiliasi Israel itu.
SERAMBINEWS.COM - Kelompok Bersenjata Yaman, Houthi, merilis rekaman operasi angkatan laut yang menenggelamkan kapal Magic Seas di Laut Merah.
Kapal itu ditenggelamkan karena tak mengindahkan himbauan mereka terkait arahan blokade Gaza.
Mengutip Tribunnews.com, Rabu (9/7/2025), Rekaman eksklusif itu diunggah di Telegram Militer Yaman pada Selasa (8/7).
Terlihat awak kapal mengabaikan peringatan berulang yang dikeluarkan oleh angkatan laut Yaman.
Baca juga: VIDEO Aksi Cerdik Hamas Menyusup ke Markas Intel 8200 Israel, Nyamar Jadi Cleaning Service
Kapal Magic Seas yang terkonfirmasi berafiliasi dengan Israel itu langsung dihantam oleh drone laut milik angkatan laut Yaman.
Tak berselang lama pasukan khusus angkatan laut Yaman menyergap kapal tersebut.
Di akhir video, angkatan bersenjata Yaman menenggelamkan sepenuhnya kapal yang terafiliasi Israel itu.(*)
Host: Pratama
Baca juga: VIDEO Donald Trump Kaget, Tak Percaya Dengar Sandera AS Ngaku Diperlakukan Baik Oleh Hamas di Gaza
Israel
Houthi
Magic Seas
Houthi bajak kapal Israel
Serambinews
Serambi Indonesia
Youtube Serambinewsdotcom
| VIDEO Viral Video Jurnalis Ditangkap Aparat Bersenjata Laras Panjang |
|
|---|
| VIDEO - Viral! Polisi Tegas di Jembatan Kutablang Bireuen Minta Pengendara Putar Balik |
|
|---|
| VIDEO - Usai Maduro Ditangkap, Erdogan Hubungi Trump dan Ingatkan Risiko Global |
|
|---|
| VIDEO - Viral Jurnalis Dibekuk Aparat di Morowali, Polisi Tegaskan Bukan Kriminalisasi Pers |
|
|---|
| VIDEO Demi Mengajar, Dua Guru Aceh Tengah Nekat Naik Flying Fox Berdua Seberangi Sungai Deras |
|
|---|