Berita Aceh Timur
Legalitas Sumur Minyak Rakyat di Aceh Timur Tunggu Lampu Hijau Kementerian
“Kita juga berharap melalui keberadaan Medco E&P Malaka tetap berkolaborasi baik dengan pemerinntah daerah dan selesaikan tanggung jawabnya hingga...
Penulis: Maulidi Alfata | Editor: Nurul Hayati
Pola tersebut dirancang agar pengelolaan minyak rakyat berjalan terarah sekaligus memberikan manfaat ekonomi bagi masyarakat lokal.
“Atas nama Pemerintah Kabupaten Aceh Timur, saya menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada BPMA, KKKS Medco E&P Malaka, dan seluruh pihak yang telah berinisiatif melaksanakan kegiatan penting ini,” ujar Bupati Al-Farlaky.
Ia menegaskan bahwa sektor minyak dan gas bumi merupakan salah satu pilar utama perekonomian Aceh, khususnya di Kabupaten Aceh Timur.
“Kita juga berharap melalui keberadaan Medco E&P Malaka tetap berkolaborasi baik dengan pemerinntah daerah dan selesaikan tanggung jawabnya hingga dapat memberikan kontribusi nyata terhadap produksi migas nasional dan sekaligus menjadi sumber pendapatan daerah untuk kabupaten Aceh Timur," tutupnya.(*)
Baca juga: VIDEO - Trump Rencanakan Operasi Darat Venezuela Demi Kuasai Sumur Minyak?
Sumur Minyak Rakyat
legalitas sumur minyak rakyat
Sumur Minyak
ESDM
Iskandar Al Farlaky
Aceh Timur
Serambinews.com
Serambinews
Serambi Indonesia
| Apresiasi Pengabdian, 15 Tenaga Medis Aceh Timur Dianugrahi Penghargaan |
|
|---|
| Berkurang, 2026 Kabupaten Aceh Timur Dapat 247 Kuota Haji |
|
|---|
| Cabuli Anak Tiri Selama 8 Tahun, Ayah Sambung di Aceh Timur Akhirnya Ditangkap |
|
|---|
| Kasus TPPO di Aceh Timur, Bupati Al-Farlaky Surati BP3MI |
|
|---|
| Dekranasda Aceh Timur Raih Juara II Fashion Show Wastra Tenun Se-Aceh |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/sosialisasi-peraturan-Menteri-ESDM-bersama-BPMA-terhadap-sumur-minyak-rakyat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.