TOPIK
Kumamoto Masters Japan 2025
-
Rekap Hasil Kumamoto Masters Japan 2025: Alwi Farhan, Gregoria, dan Kadek Dhinda ke Babak 16 Besar
Di luar dugaan, Kadek Dhinda membuat kejutan dengan menumbangkan unggulan keenam, Busanan Ongbamrungphan (Thailand).
-
Hasil Kumamoto Masters Japan 2025: Kadek Dhinda Lolos 16 Besar Usai Tumpas Unggulan Thailand
Hasil manis ini membuat Kadek Dhinda mendapatkan tiket untuk melaju ke babak kedua turnamen BWF Super 500 tersebut.
-
Hasil Kumamoto Masters Japan 2025: Bungkam Wakil Tuan Rumah, Apriyani/Fadia Lolos 16 Besar
Apriyani/Fadia tampil mendominasi sepanjang pertandingan dan tampil konsisten hingga pertandingan berakhir.