Seleb

Pembunuh Aktris Hollywood Lana Clarkson, Phil Spector Meninggal Dalam Penjara, Usia Sudah 81 Tahun

Phil Spector telah mendekam di penjara selama 19 tahun dari hukuman seumur hidup karena membunuh aktris Hollywood, Lana Clarkson.

Penulis: Agus Ramadhan | Editor: Mursal Ismail
AFP/Gabriel Bouys
Produser musik rock Amerika Serikat, Phil Spector meninggal pada Sabtu (16/1/2021) waktu setempat, di usia 81 tahun. 

Mereka merilis apa yang dia anggap sebagai salah satu mahakaryanya “River Deep”, “Mountain High”.

Tetapi itu hanya mencapai nomor 88 di tangga lagu Amerika.

Rehat dari industri musik, spector kemudian menikahi penyanyi Ronettes Veronica  Bennett, yang kemudian mengatakan dia kasar, posesif dan menjadikannya tawanan di rumah mereka.

Spector kembali ke industri musik pada tahun 1969, menandatangani kontrak produksi dengan A&M Records.

Ia bekerja dengan John Lennon pada single hitnya ‘Instant Karma’.

Ia juga bekerja dengan The Beatles pada album Let It Be.

Let it Be dianggap sebagai comeback besar untuk Spector, tetapi Paul McCartney sangat tidak senang dengan itu.

Baca juga: James Bond Legendaris SEAN Connery Tutup Usia, Ternyata Awalnya Hidup Miskin Hingga Jadi Aktor Dunia

Baca juga: Sosok Eddie Van Halen, Sang Gitaris Legendaris Meninggal Dunia di Usia 65 Tahun karena Kanker

Sehingga pada tahun 2003 dia mengawasi rilis "Let It Be… Naked," yang menghapus sebagian besar pekerjaan Spector.

Spector yag kembali ke studio pada pertengahan 1970-an untuk mengerjakan rekaman Cher dan lainnya.

Tetapi pada akhir dekade itu dia menjadi semakin tertutup dan jarang bekerja setelah itu. (Serambinews.com/Agus Ramadhan)

Baca Juga Lainnya:

Baca juga: BERITA POPULER – Pria Beristri 5 Ditangkap di Pidie, Tanah Bergerak, Suami Gerebek Istri di Meulaboh

Baca juga: BERITA POPULER - Sosok Umi Nadia Istri Syekh Ali Jaber, Pria Bertanduk hingga Gadis Aceh Dibunuh

Baca juga: Mantan Juara Kelas Bulu UFC Incar Khabib Nurmagomedov saat Petarung Rusia itu Kembali

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved