Ini Daftar Negara yang Jadi Langganan Indonesia Impor Garam
Indonesia memang langganan impor garam dari berbagai negara sejak tahun-tahun sebelumnya
Editor:
Muhammad Hadi
(Humas Kementerian Kelautan dan Perikanan)
Petani garam sedang mengurai serta mengeringkan garam
Nah, selanjutnya di 2018 terjadilah impor garam terbanyak dari Australia, yakni sebesar 2,6 juta ton.
Angka tersebut senilai dengan harga 90,65 juta dolar AS.
Setelahnya, realisasi impor garam dari Australia kembali anjlok di 2019 menjadi 1,86 juta ton atau seharga 72,86 juta dolar AS.
Baca juga: Setelah Jokowi Serukan Benci Produk Asing, Pemerintah Sepakat Impor Beras 1 Juta Ton
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Indonesia Langganan Impor Garam dari Negara Mana Saja?",