Harga Emas
Hari Ini Harga Logam Mulia dan Emas Perhiasan Bertahan di Langsa, Ini Kisaran Harganya
Pengelola Toko Emas Berkat Jasa Sejahtera, Fakhrurrazi, menyebutkan, hari ini harga emas logam mulia 99,999 persen bertahan Rp 933.000 per gram.
Penulis: Zubir | Editor: Ansari Hasyim
For Serambinews.com
Pemilik usaha emas di Toko Emas Jasa Sejahtera di Jalan Teuku Umar, Kota Langsa meperlihatkan emas batangan Logam Mulia.
Laporan Zubir I Langsa
SERAMBINEWS.COM, LANGSA - Harga emas terbaru di pasar Kota Langsa, Selasa (15/8/2023) masih bertahan.
Pengelola Toko Emas Berkat Jasa Sejahtera, Fakhrurrazi, menyebutkan, hari ini harga emas logam mulia 99,999 persen bertahan Rp 933.000 per gram.
Begitu juga emas perhiasan 99,5 persen juga masih tetap bertahan yakni Rp 3.150.000 per mayam.
Lalu, emas perhiasan 97 persen juga tetap bertahan pada angka Rp 3.050.000 per mayam.
Sementara harga emas perhiasan 70 persen tetap berada di angka Rp 750.000 per gram belum termasuk ongkos. (*)
Baca juga: VIDEO Peluru, Senpi & Buku Akhir Zaman Milik Karyawan BUMN Terduga Teroris Terafiliasi ISIS Disita
Baca juga: VIDEO Kamaruddin Bongkar Identitas 3 Wanita Selingkuhan Dirut PT Taspen
Tags
harga logam mulia
Harga Logam Mulia di Langsa
harga emas perhiasan
Update Harga Emas
Serambinews
Serambi Indonesia
Berita Terkait: #Harga Emas
| Harga Emas di Banda Aceh Hari Ini Tidak Bergerak Usai Turun, 29 Oktober 2025 Dijual Segini Per Mayam |
|
|---|
| Harga Emas Terjun Bebas di Aceh Tamiang, Turun Hingga Rp 450 Ribu per Mayam |
|
|---|
| Harga Emas Hari Ini di Lhokseumawe Turun Rp 72 Ribu/Mayam, Simak Rincian Harga 29 Oktober 2025 |
|
|---|
| Harga Emas London di Abdya Bertahan, Segini Pasaran Emas Murni dan Antam, 29 Oktober 2025 |
|
|---|
| Naik atau Turun? Harga Emas di Banda Aceh Hari Ini per Mayam dan Antam/Gram, Rabu, 29 Oktober 2025 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.