Selebriti
Teuku Wisnu Galang Donasi untuk Palestina, Berhasil Kumpulkan Rp2 Miliar, Sujud Syukur
Setelah berhasil mengumpulkan donasi sebesar itu, suami Shireen Sungkar itu melakukan sujud syukur.
Setelah berhasil mengumpulkan donasi sebesar itu, suami Shireen Sungkar itu melakukan sujud syukur.
SERAMBINEWS.COM - Pemain sinetron, Teuku Wisnu melakukan penggalangan dana untuk membantu warga Gaza, Palestina.
Suami Shireen Sungkar tergerak hati menghimpun donasi dari kalangan teman-teman di sekitarnya.
Penggalangan dana untuk membantu warga Paleestina yang dibantai Israel tanpa henti terus mengalir dan dilakukan sejumlah kalangan.
Dari mulai kalangan pemerintah hingga kalangan warrga biasa hingga selebritis.
Terbaru, Teuku Wisnu berhasil mengumpulkan bantuan untuk Palestina sebesar Rp2 miliar.
Setelah berhasil mengumpulkan donasi sebesar itu, suami Shireen Sungkar itu melakukan sujud syukur.
Seperti diketahui, konflik Palestina dan Israel kian memanas.
Serangan demi serangan dari Negara Israel menghancurkan beberapa tempat di Gaza.
Sontak, serangan Israel ke Palestina ini menjadi perhatian masyarakat dunia, tak terkecuali Indonesia.
Banyak warga Tanah Air yang membela dan memberi bantuan untuk Palestina.
Beberapa bantuan itu diinisiasi oleh para artis salah satunya adalah aktor Teuku Wisnu.
Suami Shireen Sungkar ini membuka donasi untuk Palestina.
Lewat akun Instagramnya @teukuwisnu pada Selasa (31/10/2023), seperti dikutip dari Grid.id, Wisnu membawa kabar bahagia.
Ia mengumumkan bahwa donasi yang ia buka beberapa waktu lalu kini telah tembus Rp 2 Miliar lebih.
Diusir saat Beri Bantuan, Aisar Khaled Dapat Penghargaan dari DPD Bali: Rencana Tuhan itu Hebat |
![]() |
---|
Teuku Ryan-Olla Ramlan Beri Penjelasan Soal Kedekatan Mereka |
![]() |
---|
Kisah Mongol Stres Pinjamkan Rp 53 Miliar ke Calon Gubernur, Uang Tak Kembali karena Ditangkap KPK |
![]() |
---|
Jumlah Korban Penipuan Lisa Mariana Capai 18 Orang, Sudah Dilaporkan ke Polisi |
![]() |
---|
Status Arhan & Zize Bikin Kepo hingga Buat Netizen Halu: Ku Tunggu Dudamu |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.