Berita Simeulue
Kenderaan Dinas Kades di Simeulue Diduga Dibakar OTK
Informasi yang diterima Serambinews.com, diduga kenderaan itu sebelum dibakar OTK terlebih dahulu dibawa oleh pelaku ke bibir pantai.
Penulis: Sari Muliyasno | Editor: Nurul Hayati
Informasi yang diterima Serambinews.com, diduga kenderaan itu sebelum dibakar OTK terlebih dahulu dibawa oleh pelaku ke bibir pantai.
Laporan Sari Muliyasno | Simeulue
SERAMBINEWS.COM, SINABANG - Kenderaan dinas milik Kepala Desa (Kades) Labuhan Jaya, Kecamatan Teupah Selatan, Kabupaten Simeulue, diduga dibakar oleh orang tak dikenal (OTK), Jumat (14/6/2014).
Kenderaan jenis roda dua itu, ditemukan telah gosong di bibir pantai tak jauh dari kediaman Kepala Desa setempat.
Saat ini, di TKP telah dipasang garis polisi.
Belum diketahui penyebab dan motif dari hangus terbakarnya sepeda motor dinas Kades tersebut.
Informasi yang diterima Serambinews.com, diduga kenderaan itu sebelum dibakar OTK terlebih dahulu dibawa oleh pelaku ke bibir pantai.
"Pagi-pagi baru diketahui kenderaan dinas Kades ditemukan di bibir pantai sudah hangus terbakar," ucap seorang warga di kawasan itu.(*)
Baca juga: Dikira Maling, 4 Orang di Pati Dikeroyok Massa, Pemilik Mobil Rental Tewas Dihajar, Mobil Dibakar
| Bank Aceh Sinabang Gelar Pelatihan Sertifikasi Produk Halal Bagi Pelaku UMKM |
|
|---|
| Pesawat Batal Terbang, Aktivis Koperasi Gagal ke Simeulue |
|
|---|
| Tim Pemenangan Prabowo Minta Presiden Tambah Transportasi Laut dan Udara ke Simeulue Aceh |
|
|---|
| 23 Pemilik Usaha Korban Kebakaran di Simeulue Terima Bantuan Pemulihan Ekonomi |
|
|---|
| Haji Uma dan DPRK Simeulue Tinjau Potensi Lokasi SPBN di Pelabuhan Perintis Perikanan Teluk Sinabang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/Kenderaan-dinas-milik-Kepala-Desa-Labuhan-Jaya-Kecamatan-Teupah-Selatan-Simeulue.jpg)