Lifestyle
Aisah Dahlan Ingatkan Istri Sebaiknya tak Ucap 8 Kata-kata Ini, Suami Tersinggung dan Tak Nyaman
Ada beberapa kata yang sebaiknya tidak boleh diucapkan istri kepada suaminya. Pasalnya, jika kata-kata ini terucap, suami merasa tidak dihargai.
Penulis: Firdha Ustin | Editor: Mursal Ismail
Instagram @draisahdahlan
Ustazah yang juga motivator keluarga, dr Aisah Dahlan, mengatakan menjaga komunikasi yang baik dengan pasangan adalah kunci hubungan yang harmonis.
Terakhir, dr Aisah mengatakan hal yang tidak boleh diucapkan istri kepada suaminya adalah kata "tumben".
Pasalnya, kata ini dapat menyinggung hati suami dan membuatnya tidak nyaman berkomunikasi pada istrinya.
Daripada mengatakan hal tersebut kepada suami, saran dr Aisah sebaiknya baiknya adalah diam
"Apa gantinya? nggak ada gantinya, diam aja," saran dr Aisah Dahlan.
8. Membandingkan : "Kenapa sih kamu gak bisa kayak"
Terakhir, demi mencapai komunikasi yang baik, istri tidak boleh mengucapkan kalimat yang membandingkan suami.
Pasalnya, suami bisa cemburu terutama dibandingkan dengan suami orang atau tetangga.
(Serambinews.com/Firdha Ustin)
Tags
dr Aisah Dahlan
istri
suami
rumah tangga harmonis
tips rumah tangga harmonis
Serambinews.com
Serambi Indonesia
berita serambi
Berita Terkait: #Lifestyle
| Dimarahi Suami Saat di Mobil? dr Aisah Dahlan : Saat Cari Jalan, Otak Pria Sedang ‘Mode Khusus’ |
|
|---|
| Kenapa Wanita Sering Bingung Saat Lihat Maps? Ini Penjelasan Neurosainsnya Menurut Dr Aisah Dahlan |
|
|---|
| Bikin Kaget! Ternyata Ini Penyebab Suami Lebih Suka Lihat Gadget daripada Istri |
|
|---|
| dr Aisah Dahlan Ingatkan, Pusat Syahwat Laki-Laki Ada di Mata: Istri Wajib Jaga Penampilan |
|
|---|
| Bikin Suami Makin Sayang, Ternyata Kursi dan Gelas Khusus Bisa Jadi Rahasia Rumah Tangga Harmonis |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.