Breaking News

Selebritis

Deddy Corbuzier Buka Suara Soal Isu Perceraian, Soroti Etika Media dan Bocornya Informasi Pengadilan

Setelah berbagai gosip dan spekulasi merebak, Deddy Corbuzier akhirnya angkat bicara.

Penulis: Firdha Ustin | Editor: Muhammad Hadi
Instagram @sabrinachairunnisa
Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa resmi menikah menjadi suami istri pada Senin (6/6/2022). 

 

 

 

Deddy Corbuzier Unggah Momen Kebersamaan dengan Sabrina Chairunissa

Presenter Deddy Corbuzier mengunggah momen kebersamaan terbarunya dengan Sabrina Chairunissa.

Dalam momen tersebut, terlihat Deddy Corbuzier menggendong anjing kecil peliharaannya bersama Sabrina.

Deddy Corbuzier menggendong anjing mungil tersebut menuju pintu untuk menyambut kepulangan Sabrina.

Baca juga: Deddy Corbuzier Jabat Staf Khusus di Kemenhan, Segini Gaji dan Tunjangan yang Diterima

“Tuh, mama pulang tuh, mama kamu pulang, mama kamu yang paling disayang, bukan saya yang dicari, tuh gue mah enggak dicari,” tutur Deddy Corbuzier di Instagram, dikutip Kamis (2/10/2025).

“Kangen ya kamu nyariin aku,” ucap Sabrina menyambut anjing tersebut lalu menggendongnya.

“Ketemu langsung kerasukan nih anak... Gara gara die......” tulis Deddy Corbuzier mengisi caption unggahannya tersebut.

Unggahan momen kebersamaan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunissa ini menepis isu yang beredar di media sosial seputar rumah tangga mereka yang disebut retak.

Meski tak menjawab secara langsung, momen kebersamaan terbaru Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunissa seolah menjawab isu yang beredar.

Sebelumnya, publik ramai membicarakan rumah tangga pasangan ini setelah Sabrina tak lagi memajang foto Deddy Corbuzier di akun media sosialnya.

Sabrina juga sudah menghapus keterangan “Mrs. Corbuzier” dari biodata Instagram.

Meski begitu, keduanya masih saling mengikuti di media sosial.

Hingga kini, baik Deddy maupun Sabrina belum memberikan pernyataan resmi terkait rumor hubungan rumah tangganya.

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved