Berita Aceh Timur
Desa Diminta Alokasikan BLT, 294 Desa di Aceh Timur Tunda Pencairan DD Tahap I
“Kita minta desa yang belum pencairan tahap I, nanti segera mengikutinya untuk melakukan revisi APBG/APBDes dengan mengangarkan BLTDD bagi masyarakat.
Penulis: Seni Hendri | Editor: Nurul Hayati
For. Serambinews.com
Plt Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Gampong (DPMG) Aceh Timur, Tafialsyah.
Jadi DD/ADG tahap I ini, jelas Tafialsnya, diprioritaskan untuk kegiatan pencegahan penyebaran Covid-19.
Seperti membentuk tim relawan gampong lawan Covid-19, pembuatan posko, penyediaan tempat cuci tangan pada fasilitas umum, penyemprotan disinfektan, sosialisasi pencegahan Covid-19, dan penyaluran BLT.
“Jadi fokus dana desa tahap I yaitu pencegahan Covid-19, dan penyaluran BLT. Sedangkan kegiatan fisik lainnya ditunda dulu,” imbuh Tafialsyah. (*)
• Pakai Mukena, Lucinta Luna Jalani Ibadah Ramadhan di Sel Rutan Pondok Bambu