Berita Abdya

Masuk PT PLN, Peserta SKB Abdya Berkurang Menjadi 325 Orang

Di tengah-tengah jadwal daftar ulang Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Pegawai Nageri Sipil (CPNS) 2019, dua di antaranya lulus ke PT PLN.

Penulis: Zainun Yusuf | Editor: M Nur Pakar
SERAMBINEWS.COM/ZAINUN YUSUF
Kepala BKPDSM Abdya, drh Hj Cut Hasnah Nur 

Satu orang memilih lokasi ujian di Kanreg BKN Pusat.

Dan 1 orang lagi memilih lokasi ujian di Kanreg BKN Makassar, Sulawesi Selatan.

Kepala BKPSDM Abdya, drh Hj Cut Hasnah Nur menyarankan kepada peserta SKB yang telah mendaftar ulang agar segera mencetak kartu ujian SKB.

“Kartu ujian agar dicetak seger, jangan tunggu satu hari menjelang ujian,” katanya.

Selain itu, peserta SKB agar terus mengikuti perkembangan lebih lanjut pada website bkpsdm.acehbaratdayakab.go.id.(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved