Berita Lhokseumawe
Wakapolda Aceh Hadiri Silaturahmi dengan Menko Polhukam, Mahfud MD Singgung Soal Pemilu
"Sesuai laporan Sekda, insya Allah Pemilu di Aceh akan lancar. Hal itu dibuktikan dengan tiga kali Pemilu setelah perdamaian Helsinki berjalan...
Penulis: Subur Dani | Editor: Nurul Hayati
For Serambinews.com
Wakapolda Aceh, Brigjen Syamsul Bahri hadir dalam silaturahmi Menko Pulhukam RI Prof. Dr. Mohammad Mahfud MD dengan Forkopimda se-Aceh, ulama, dan tokoh masyarakat Pasee Batuphat Barat, Kecamatan Muara Satu, Lhokseumawe, Minggu (11/6/2023) malam.
Di samping itu juga membangun dengan cara demokrasi, di mana dalam demokrasi ada egalitik kesamaan dan liberty kebebasan, artinya di antara kita saling bebas tapi terbatas.
"Kita semua mengatur pemerintahan melalui Pemilu, sekarang ini dari sudut instrumen kelembagaan dan peraturan perundang-undangan. Namun, dalam demokrasi ada egalitik kesamaan dan liberty kebebasan," pungkasnya.(*)
Baca juga: Wakapolda Aceh Pimpin Sidang Penerimaan Polri Jelang Rikkes Tahap Dua
Berita Terkait: #Berita Lhokseumawe
| ALHAMDULILLAH, Pemerintah Pusat Mulai Rehab 300 Rumah di Lhokseumawe |
|
|---|
| DEM Aceh Kritik Surat Menteri ESDM, Faizar: Kewenangan Migas Aceh Hak Konstitusional! |
|
|---|
| Dua Mahasiswi UNBP Lulus Program Future Leader Camp Kemendiktisaintek di Padang |
|
|---|
| Konser Dewa 19 di Lhokseumawe: Seribuan Tiket Terjual, Penyelenggara Pastikan Patuh Syariat & Qanun |
|
|---|
| Personel Sat Reskrim Polres Lhokseumawe Terima Penghargaan, Ini Sejumlah Prestasinya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.