Berita Pidie
Kaum Ibu Gampong Mane, Pidie Tampilkan Produk Kerajinan Unggulan, Begini Kata Pj Ketua TP PKK Aceh
" Kita mendorong kaum ibu dari PKK Gampong Mane Kecamatan Mane Kabupaten Pidie, agar bisa terus berkreatifitas menciptakan
Penulis: Muhammad Nazar | Editor: Nur Nihayati
For Serambinews.com
Penjabat Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Hj Safriati, melihat beragam kerajinan pembinaan Gammawar, di Gampong Mane, Kecamatan Mane, Pidie, Jumat (4/10/2024). FOR SERAMBINEWS.COM
"Disini banyak potensi yang bisa kita tampilkan dengan bahan hasil alam," tegasnya.
Dikatakan, saat ini Gampong Mane menjalankan berbagai program PKK dengan baik.
Selain itu, yang terbaru dijalankan adalah sosialisasi bahaya stunting dan polio.
Tahun lalu, tercatat ada 42 kasus stunting.
" Alhamdulillah tahun ini turun menjadi 14 kasus," kata Darwiah.
Menurutnya, tahun lalu juga terdeteksi satu kasus polio, yang tidak terjadi penularan kasus polio tersebut.
"Anak-anak itu tanggung jawab kita. Alhamdulillah TP PKK Mane telah melakukan yang terbaik untuk penanganan stunting. Hal kecil yang berdampak besar. Kita telah menyelamatkan generasi bangsa yang ada di Kecamatam Mane," ujarnya. (*)
Berita Terkait: #Berita Pidie
| Kapolres Pidie Pimpin Apel Kesiapan Tanggap Bencana Tahun 2025 |
|
|---|
| Jelang HKN Ke-61, Dinkes Pidie Gelar Aneka Kegiatan Berlangsung Meriah |
|
|---|
| Ratusan Operator Gampong dan Tenaga Pendamping se Pidie Ikut Bimtek DTSEN |
|
|---|
| Ratusan Warga dan Pegawai Antusias Donor Darah di RSUD Tgk Chik Ditiro |
|
|---|
| Gubernur Aceh Mualem, Masuk TNI dan Polri Harus Tes Baca Alquran |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.