Berita Banda Aceh
Permudah Pengurusan Pajak Kendaraan, Pemprov Aceh Luncurkan Inovasi Kesamsatan
“Mudah-mudahan dengan peluncuran inovasi yang terbaru hari ini akan memudahkan masyarakat Aceh ke depan dalam membayar pajak kendaraan bermotor,”
Penulis: Rianza Alfandi | Editor: Nurul Hayati
For Serambines.com
LUNCURKAN INOVASI – Wagub Aceh, Fadhlullah bersama Kapolda Aceh, Irjen Achmad Kartiko, meluncurkan inovasi layanan kesamsatan untuk mempermudah masyarakat dalam pengurusan pajak kendaraan bermotor, di Anjong Mon Mata, Banda Aceh, Selasa (27/5/2025).
Pada kesempatan ini, Pemerintah Aceh juga memberikan penghargaan atas dedikasi jajaran Ditlantas Polda Aceh dalam peningkatan layanan publik.
Dalam kegiatan ini turut hadir Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa'aduddin Djamal, Dirlantas Polda Aceh Kombes Pol Muhammad Iqbal Alqudusy perwakilan PT Jasa Raharja, serta unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda).(*)
Baca juga: Ponsel Personel Kodim Singkil Dirazia
Berita Terkait: #Berita Banda Aceh
| Forbes Relawan Aceh Dilantik, Thogam Jadi Ketua Umum |
|
|---|
| IDI Banda Aceh Gelar “IDI Badminton Cup 2025”, 75 Dokter Tanding Meriahkan HUT ke-75 IDI |
|
|---|
| Polisi Ringkus 2 Maling Motor di Halaman Masjid Al Mukarramah Meuraxa Banda Aceh |
|
|---|
| DPRA Desak PLN Terbuka Soal Hasil Investigasi Pemadaman Listrik di Aceh |
|
|---|
| Mualem Tampil Gagah di Hadapan Investor Cina, Sebut Potensi Migas Aceh Terbesar Setelah Timteng |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/meluncurkan-inovasi-layanan-kesamsatan-untuk-mempermudah-masyarakat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.