Perang Gaza
Israel Ancam 'Hancurkan' Jaksa ICC bila tak Hapus Netanyahu sebagai Penjahat Perang
Menurut catatan pertemuan yang tercatat di ICC dan dilihat oleh MEE, Kaufman meminta Khan untuk mengajukan permohonan ke pengadilan
Editor:
Ansari Hasyim
WAFA Palestine
Menteri Luar Negeri Palestina, Riad Malki, hari Kamis, (26/10/2023), di Den Haag bertemu Jaksa Pengadilan Pidana Internasional (ICC), Karim Khan, menyampaikan bukti kejahatan Israel terhadap rakyat Palestina di Jalur Gaza, yang berada dalam yurisdiksi ICC dan dalam penyelidikan terbuka terkait situasi di Palestina.
Khan dengan keras membantah semua tuduhan terhadapnya.
MEE mengungkapkan rincian pertemuan Khan dengan Kaufman pada 1 Mei di sebuah hotel di Den Haag.
Kaufman adalah pengacara pembela ICC yang saat ini bekerja untuk Rodrigo Duterte, mantan presiden Filipina yang saat ini ditahan ICC. Ia ditangkap berdasarkan surat perintah ICC atas tuduhan kejahatan terhadap kemanusiaan yang dilakukan selama apa yang disebut pemerintahnya sebagai perang melawan narkoba.(*)
Halaman 2 dari 2
Tags
Israel
Jaksa Pengadilan Internasional
Jaksa Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)
penjahat perang
Perang Gaza
Serambinews
Karim Khan
Berita Terkait: #Perang Gaza
Armada Sumud Dekati Gaza, Angkatan Laut hingga Drone 3 Negara Kawal Kapal Bantuan |
![]() |
---|
20 Poin Kesepatakan Trump & Netanyahu, TNI Siap Dikerahkan ke Gaza? |
![]() |
---|
Tuai Pro Kontra Internasional, Siapa Tony Blair yang Disebut Bakal Pimpin Transisi Gaza? |
![]() |
---|
IDF Semakin Bar-bar, 48 Ribu Warga Gaza Terpaksa Mengungsi, Israel Buka Rute Baru Selama 48 Jam |
![]() |
---|
Ungkap 9 Langkah Hentikan Genosida di Gaza, Spanyol Embargo Senjata dan Minyak Israel |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.