Serambi Kuliner

Masam Jing di Teluk One-One

KABUPATEN Aceh Tengah yang terletak di Dataran Tinggi Gayo (DTG) selain memiliki ragam budaya, juga menyimpan aneka masakan maupun

Editor: bakri
zoom-inlihat foto Masam Jing di Teluk One-One
SERAMBI/MAHYADI
Memasak masam jing di Kantin Awas 12, Teluk One-One, Kecamatan Lut Tawar, Aceh Tengah.

Sementara itu, lepat gayo dan gutel, merupakan panganan kue khas Gayo. Lepat hampir sama modelnya dengan panganan dari kawasan pesisir Aceh, yakni kue timpan. Namun yang membuat beda, lepat gayo, dibungkus dengan daun pisang yang lebih tua. Sedangkan kue timpan mengunakan bungkusan daun pisang muda.

Kue lepat gayo, jarang dijumpai di warung-warung kopi. Kue ini, biasanya dibuat menjelang masuknya bulan puasa dan pada hari Raya Idul Fitri maupun lebaran haji. Membuat kue lepat, merupakan bagian dari tradisi masyarakat Gayo, dalam menyambut datanya bulan ramadhan dan lebaran, sehingga jarang dijumpai dijual di hari-hari biasa.

Sedangkan gutel, bisa dikatakan makanan khas gayo, yang menggunakan bahan baku sederhana. Jenis makanan ini, mulai kurang populer dengan mulai banyaknya beredar kue-kue instan dan beragam. Namun gutel tetap menjadi salah satu kue atau panganan khas Gayo.(mahyadi)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved