Luar Negeri

Serangan Udara Hantam Pom Bensin di Yaman, Sembilan Orang Meninggal Dunia

"Kejahatan ini terus terjadi dan kini hampir setiap hari. Dunia hanya menyaksikan dalam kehehingan,"

Editor: Faisal Zamzami
Foto yang menunjukkan kondisi pom bensin di kawasan al-Warqi, provinsi Hajja, Yaman, Senin (23/4/2018) malam.(THE NEW ARAB/ TWITTER) 

Namun The New Arab menyebut jumlah korban tewas mencapai 88 orang.

Pejabat Tinggi Departemen Kesehatan Provinsi Hajja, Khaled al-Nadhri mengatakan pada Senin (23/4/2018), para korban tewas kebanyakan adalah perempuan dan anak-anak yang berkumpul dalam tenda di lokasi pernikahan.

Kecaman terhadap serangan juga disampaikan Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres yang menyerukan dilakukannya penyelidikan menyangkut serangan.

"Penyelidikan yang cepat, efektif dan transparan harus dilakukan terhadap serangan yang terjadi di tengah pembicaraan politik untuk mengakhiri perang di Yaman itu," kata Guterres,dilansir The New Arab.

Serangkaian serangan udara tersebut diyakini dilancarkan pasukan koalisi Arab Saudi yang tengah berperang melawan pemberontak Houthi di Yaman. (The New Arab)

Baca: Rocky Gerung: Tak Mungkin Ada Cahaya dari Tempurung Istana, Apa Maksud Kata Tempurung?

Baca: SMA Singkil Utara Terendam Banjir, Sebelumnya tak Separah Ini

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Serangan Udara Hantam Pom Bensin di Yaman, Sembilan Tewas"

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved