Liga Indonesia
Liga II 2019, PSMS Medan Ibaratkan Kiamat Jika Kalah atas Persiraja Banda Aceh di Stadion Langsa
Pertandingan lanjutan Liga 2 Musim 2019 Wilayah Barat akan berlangsung di Stadion Langsa, Kamis (17/10/2019) sore.
Pertandingan lanjutan Liga 2 Musim 2019 Wilayah Barat akan berlangsung di Stadion Langsa, Kamis (17/10/2019).
Liga II 2019, PSMS Medan Ibaratkan Kiamat Jika Kalah atas Persiraja Banda Aceh di Stadion Langsa
Laporan Rahmad Wiguna | Aceh Tamiang
SERAMBINEWS.COM, KUALASIMPANG - PSMS Medan menargetkan menang atas Persiraja Banda Aceh.
Pertandingan lanjutan Liga 2 Musim 2019 Wilayah Barat akan berlangsung di Stadion Langsa, Kamis (17/10/2019) sore.
Bukan mustahil, ternyata Stadion Langsa sangat akrab dengan PSMS yang saat ini menghuni papan tengah liga ini untuk mengalahkan Persiraja Banda Aceh yang saat ini di puncak klasemen.
Duel klasik ini seharusnya dilangsungkan di Stadion Teladan, Medan.
Namun gejolak politik mendekati pelantikan Presiden RI pada 20 Oktober, membuat pihak kepolisian tidak mengeluarkan izin pertandingan dilangsungkan di Medan.
Melainkan dipindah ke Stadion Langsa yang jaraknya hanya 166 kilometer dari Medan atau sangat lebih jauh dibanding dari Banda Aceh, meski dalam Provinsi Aceh.
• Dewan Panggil Kadis PUPR dan Kepala ULP Terkait Gagal Tender Rumah Duafa di Lhokseumawe
• Ustaz Abdul Somad (UAS) Mundur dari PNS dan Dosen UIN Suska Riau, Pihak Kampus: Dia Aset UIN
• Menyambung Aceh-Andaman, Menanti Terusan Kra, Membawa Aceh ke Lintas Dunia

Sebagai catatan dalam tiga pertandingan terakhir di Stadion Langsa, PSMS Medan selalu sukses membawa pulang poin.
Liga Indonesia
PSMS Medan Vs Persiraja Banda Aceh
Jadwal laga PSMS Medan Vs Persiraka Banda Aceh di
Akhiri Masa Lajang, Syakir Sulaiman Persunting Gadis Cianjur Jawa Barat |
![]() |
---|
Polri Izinkan PSSI Gelar Turnamen Pramusim Piala Menpora 2021, Kapolri Ingatkan Protokol Kesehatan |
![]() |
---|
Dirut LIB: Liga 1 dan Liga 2 Cukup Berat Bergulir Februari |
![]() |
---|
PSSI Berharap Polri Bisa Beri Izin Keramaian Supaya Liga 1 dan Liga 2 Berjalan Lagi |
![]() |
---|
Liga Indonesia Bergulir di Tengah Pandemi Covid-19, Berikut Harapan Baintelkam Polri |
![]() |
---|