Viral Medsos
VIRAL Suami Romantis Beri Kejutan pada Istri, Pura-pura Lupa Ulang Tahun Pernikahan dan Telat Pulang
Keromantisan suami memberikan kejutan pada istrinya dengan ajak melayang dengan balon udara. Diunggah @hafizmahamad, Selasa (24/11/2020).
Penulis: Syamsul Azman | Editor: Safriadi Syahbuddin
SERAMBINEWS.COM - Viral di media sosial video suami romantis memberi kejutan pada istrinya.
Sang suami memberikan kejutan pada istrinya dengan mengajak naik balon udara.
Video tersebut mendapat perhatian dari pengguna medsos.
Disebut sebagai video yang cukup romantis, apalagi menaiki balon udara demikian.
Video ini diunggah oleh pengguna Instagram sekaligus sebagai publik figur di Malaysia yakni @hafizmahamad dan bercentang biru.
Postingan tersebut diunggah pada hari Selasa (24/11/2020).
Sampai hari ini, video berdurasi 1:34 menit tersebut telah disaksikan sebanyak 1,317,916 tayangan.
Baca juga: VIRAL Pemuda Masuk Apotek Rampas Kalung Emas dan Tampar Perempuan
Baca juga: VIRAL Percakapan Terakhir Tunangan Sebelum Meninggal, Padahal Sedang Menanti Hari Pernikahan
"Dia kira saya lupa ulang tahun pernikahan.
"Kemarin saya sengaja buat dia kecewa, sengaja buat-buat tak ingat hari ulang tahun pernikahan.
"Kemarin saya kerja di kantor sampai malam, Aina mulai badmood kepada saya.
"Ketika sampai rumah pun, saya tidur di tempat lain, tidak tidur dengan dia dan anak.
"Tidaklah saya lupa, dia adalah istri yang saya sayang.
"Pagi tadi saya bangun pukul 4:30 pagi dan bangunkan dia untuk sarapan pagi. Reaksi dia 'sarapan apa jam 4:30 pagi'.
"Dia belum sadar saya membuat kejutan pagi, karena sebelumnya dan selama ini saya selalu membuat kejutan di mala hari. suka lihat dia 'malu dan senang'
Baca juga: VIRAL Berniat Prank Ibu dengan Pura-Pura Lupa Ultah, Gagal Karena Ibu Bikin Status WhatsApp
"AINAA, ketika awal kenal, kamu pernah mengatakan 'Sayang tidak tahu jodoh kita sejauh mana, kita ikuti saja alurnya. Ada jodoh insyaallah kita bersama.
