Pilkada 2020
Hasil Sementara Pilkada Solo 2020 Versi Voxpol, Gibran Putra Jokowi Unggul Telak 75 Persen
Versi Voxpol, pada pukul 13.45, pasangan Gibran Rakaguming - Teguh Prakoso unggul dengan angka 73%, sementara pasangan Bagyo dan Supardjo, unggul 26%.
SERAMBINEWS.COM, SOLO - Hasil Pilkada Solo 2020 bisa dipantau lewat proses hitung cepat sejumlah lembaga survey di Indonesia.
Dari pantauan hasil cepat di Kompas TV, hasil Pilkada Solo 2020 sejumlah lembaga survey sudah mulai mengalir.
Di antaranya, lembaga survey Voxpol.
Versi Voxpol, pada pukul 13.45, pasangan Gibran Rakaguming - Teguh Prakoso unggul dengan angka 73%, sementara pasangan Bagyo dan Supardjo, unggul 26%.
Perlu dicatat, angka di atas merupakan hasil quick count baru dengan 2,5% suara masuk.
Sementara versi Charta Politika, Gibran malah unggul dengan suara 90 persen, Bagyo hanya tersisa 9,5 persen.
Penghitungan ini dengan catatan suara masuk 0,5 persen.
Pilkada Solo diikuti dua pasangan calon, Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa dan Bagyo Wahyono-FX Supardjo.
Pasangan Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa adalah pasangan calon nomor urut satu.
Sementara Bagyo Wahyono-FX Supardjo adalah pasangan nomor urut dua.
Real Count KPU Hasil Pilkada Bali 2020, Banteng Mengamuk di 5 Daerah, Denpasar Tunggu 2 TPS |
![]() |
---|
Real Count KPU Hasil Pilkada Maluku dan Maluku Utara, dari Seram Bagian Timur Hingga Kota Ternate |
![]() |
---|
Real Count KPU Hasil Pilkada Sumbar 2020, Dari Pilbup Pesisir Selatan Hingga Pilwalkot Buktitinggi |
![]() |
---|
Data Masuk 100 %, Real Count Hasil Pilkada Sumbar 2020: Mahyeldi-Audy Menang, Tiga Paslon Tolak |
![]() |
---|
Real Count KPU Hasil Pilkada Sumbar 2020, Data Masuk 97 %, Mahyeldi-Audy Masih Unggul |
![]() |
---|