Kebakaran di Bener Meriah

Ini Nama-Nama Korban Kebakaran di Bener Meriah

Berdasarkan data yang dihimpun Serambinews.com, sebanyak 9 unit rumah warga dilalap "si jago merah".

Penulis: Budi Fatria | Editor: Ansari Hasyim
SERAMBINEWS/FOR SERAMBINEWS.COM
Peristiwa kebakaran di Kampung Kala Tenang, Kecamatan Bener Kelipah, Kabupaten Bener Meriah, Selasa (3/8/2021). 

Laporan Budi Fatria | Bener Meriah

SERABINEWS.COM, REDELONG - Musibah kebakaran kembali melanda Kabupaten Bener Meriah, Selasa (3/8/2021) sekira pukul 21.40 WIB.

BREAKING NEWS - Kebakaran Hebat Landa Bener Meriah, Enam Rumah Dilalap Si Jago Merah

Kebakaran itu terjadi di Kampung Kala Tenang, Kecamatan Bener Kelipah, Kabupaten Bener Meriah.

Tidak ada korban jiwa dalam musibah itu.

Berdasarkan data yang dihim

Baca juga: Air Laut di Banyuwangi Mendadak Jadi Merah Seperti Darah, Diduga Akibat Kematian Makhluk Ini

Baca juga: Simak, Niat Sholat Dhuha Lengkap beserta Tata Cara, Anjuran Rasulullah SAW

Baca juga: Plt Bupati Dailami ikut Berjibaku Padamkan Api yang Melalap 9 Rumah Warga di Bener Meriah

pun Serambinews.com, sebanyak 9 unit rumah warga dilalap "si jago merah".

"Ada sebanyak 9 unit rumah yang terbakar, sekarang ini api sudah padam," kata Wakil Ketua DPRK Bener Meriah, Tgk Husnul Ilmy melalui pesan Whatsapp kepada Serambinews.com, Selasa (3/8/2021) malam.

Menurutnya, api dapat dipadamkan sekira pukul 22.00 WIB.

Sementara itu, korban kebakaran yang sudah terdata yaitu:

1. M Saleh (55)
2. Jamiah (55)
3. Gunawan (25)
4. Ahdah (55)
5. Yanti (20)
6. Patimah (63)
7. Sukurdi (30)
8. Roslina (55)
9. Rabusin (47).(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved