Breaking News

Berita Aceh Singkil

Petugas Kesehatan Turun Lapangan Periksa Warga Aceh Singkil yang Demam

Petugas kesehatan dari Puskesmas Singkil Utara dan Dokes Polres Aceh Singkil, turun ke lapangan periksa warga yang demam, Senin (9/8/2021)

Penulis: Dede Rosadi | Editor: Muhammad Hadi
SERAMBINEWS.COM/DEDE ROSADI
Tim kesehatan Puskesmas Singkil Utara dan Dokes Polres Aceh Singkil, periksa warga yang demam, Senin (9/8/2021) 

Padahal berobat ke Puskesmas dan rumah sakit gratis. 

Baca juga: Dandim Aceh Timur Sambut Kepulangan 4 Personil TNI yang Selesai Bertugas di Papua

Alasan warga enggan berobat ke Puskesmas atau rumah sakit khawatir didiagnosa Corona. 

Warga menyatakan, bukan takut di-Covid-kan. Sebab mereka percaya sama tim medis. Tetapi secara psikologis tidak siap ketika dinyatakan terpapar Covid.

Oleh karena itu ketika demam, selain berobat, warga juga isolasi mandiri dengan tidak keluar rumah.

Sejauh ini demam yang menyerang warga Aceh Singkil, merupakan demam biasa, setelah minum obat dan istirahat sembuh.

Penyebab banyak warga demam, akibat musim pancaroba. Dimana cuaca tiba-tiba hujan lalu panas.(*)

Baca juga: Harga Emas Hari Ini Turun Lagi, Berikut Rincian Harga Emas Per Gram, Senin 9 Agustus 2021

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved