Berita Aceh Singkil
Banjir Masih Rendam Singkil Utara Akibat Saluran Air Tersumbat
Sudah dua hari pemukiman penduduk Dusun III, Desa Ketapang Indah, Kecamatan Singkil Utara, Kabupaten Aceh Singkil, direndam banjir
Editor:
bakri
SERAMBINEWS.COM/DEDE ROSADI
Banjir merendam jembatan kayu penghubung di kompleks pesantren di kawasan Ketapang Indah, Kecamatan Singkil Utara, Aceh Singkil, Sabtu (1/10/2022)
Hal itu terjadi karena ketika pembangunan jembatan tidak terlebih dahulu dilakukan pembuangan material jembatan lama.
Melainkan langsung dibangun jembatan baru.
Kondisi itu menyebabkan volume air tidak bisa cepat masuk ke laut yang berjarak sekitar 1 kilometer. (de)
Baca juga: Sering Banjir, Pemda Aceh Selatan Diminta Bangun Tanggul di Krueng Meukek
Baca juga: Dihantam Banjir, Abutment Jembatan Gampong Jambo Papeun Nyaris Ambruk
