Video
VIDEO MBS Ucapkan Selamat kepada Syech Muharram
Paslon Bupati Aceh Besar Musannif Ucapkan Selamat Kepada Syech Muharram.
SERAMBINEWS.COM – Pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati Aceh Besar nomor urut 4, Musannif dan Sanusi menyampaikan ucapan selamat kepada pasangan calon nomor urut 1, Syech Muharram dan Syukri, yang untuk sementara ini unggul dalam perolehan suara Pilkada Aceh Besar 2024.
Ucapan selamat itu disampaikan Musannif Bersama Sanusi atau biasa disingkat MBS dalam konferensi pers yang digelar di rumah makan Awak Awai, Simpang Mesra, Banda Aceh, Kamis (28/11/2024) malam.
Dalam kesempatan itu, Musannif dan Sanusi didampingi oleh Ketua Tim Pemenangan MBS, Syukri Rahmat, Wakil Ketua DPRK Aceh Besar dari PKB, Muhsin, serta sejumlah anggota tim pemenangan.
Pada kesempata itu, MBS juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh tim, relawan, dan masyarakat yang telah bekerja dan memberikan suara kepada MBS dalam Pilkada Aceh Besar 2024.
Berikut pernyataan lengkap pasangan Musannif dan Sanusi yang disampaikan oleh Calon Bupati Musannif:
Editor: Aldi Rani
VO: Dara Nazila
Baca juga: Rekapitulasi Suara Pilkada Aceh Timur 2024 Tingkat Kecamatan Dimulai
Baca juga: Update Pilkada Aceh 2024, Utusan Khusus Prabowo Fauka Noor Farid Ucap Selamat kepada Mualem-Dek Fadh
Baca juga: Mualem-Dek Fadh Unggul Sementara di Pilkada Aceh 2024, Cagub Bustami Menang di Sini
| VIDEO - Guncang Timur Tengah! AS Targetkan Fasilitas IRGC, Trump Siapkan Langkah |
|
|---|
| VIDEO - Bayar Mahal Demi Gaza? Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Bentukan Trump: Tandingan PBB |
|
|---|
| VIDEO - Panas Di Senayan! DPR Semprot Menpar: Nggak Mau Rapat, Jangan Jadi Menteri |
|
|---|
| VIDEO - Tiga Desa di Nunukan Kini Masuk Malaysia Usai Kesepakatan Batas Negara |
|
|---|
| VIDEO - 300 Korban Banjir Terima Dana Tunggu Hunian di Bireuen |
|
|---|