Berita Aceh Selatan
WADUH, Semua Rohingya di GOR TSC Kabur
Sebanyak 152 etnis Rohingya yang selama ini ditempatkan di Gedung Olahraga Tapaktuan Sport Center (GOR TSC) Aceh Selatan, menghilang.
Editor:
mufti
Dokumen Serambi Indonesia
FOTO BEBERAPA WAKTU YANG LALU -- Dua anak imigran Rohingya memperlihatkan sebuah mainan saat ditempatkan sementara di GOR Tapaktuan Sport Center (TSC), Gampong Pasar, Kecamatan Tapaktuan, Sabtu (9/11/2024). - Dokumen Serambi Indonesia
Pemerintah Mengaku Tidak Tahu Kabur Kemana
Sementara Staf Ahli Bidang Keistimewaan Aceh Sumber Daya Manusia dan Kerja Sama Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan, Yuhelmi mengatakan tidak mengetahui kemana Rohingya tersebut kabur.
Ia mengatakan dari 152 Rohingya yang ada di Aceh Selatan, sampai dengan Jum'at 29 November 2024 sesuai informasi dari LSM YKMI (Yayasan Kemanusiaan Madani Indonesia) tersisa 6 orang lagi yang ada di GOR TSC Tapaktuan.
"Dan mereka yang tersisa sudah di fasilitasi untuk dibawa ke ke penampungan di luar Aceh Selatan," pungkasnya.(l)
Tags
Berita Aceh Selatan
Rohingya kabur
GOR TSC Aceh Selatan
manusia perahu
Rohingya ditampung di Terminal Labuhanhaji
Berita Terkait: #Berita Aceh Selatan
| Kasus Korupsi Dana Rehab RTLH, Hakim Tipikor Bebaskan Kepala Baitul Mal Aceh Selatan |
|
|---|
| Kepala Baitul Mal Aceh Selatan Dibebaskan, 2 Terdakwa Lain Divonis Bersalah |
|
|---|
| Biaya Penyakit Kronis Sedot Rp50,2 Triliun, BPJS Kesehatan Ajak Masyarakat Terapkan Pola Hidup Sehat |
|
|---|
| Indomaret & Selection Renovasi Puskesmas Darussalam, Kabupaten Aceh Selatan |
|
|---|
| 14 Unit Huntap Dibangun untuk Korban Banjir di Aceh Selatan, Perkim: Jumlah Masih Tentatif |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/Dua-anak-imigran-Rohingya.jpg)