Fenomena Alam
Fenomena Langka! Langit Aceh Memerah, Blood Moon Terlama Akan Sambangi Aceh, Catat Tanggal &Jamnya
Fenomena ini dapat dinikmati dengan mata telanjang, maupun lebih jelas dengan teleskop. Durasi totalitas berlangsung 1 jam 22 menit.
Penulis: Firdha Ustin | Editor: Muhammad Hadi
Fenomena ini dapat dinikmati dengan mata telanjang, maupun lebih jelas dengan teleskop. Durasi totalitas berlangsung 1 jam 22 menit.
Jadwal Fase Gerhana Bulan Total 7 September 2025
Pihak BMKG telah merilis jadwal lengkap gerhana berdasarkan tiga zona waktu di Indonesia, sebagai berikut:
Gerhana Penumbra Mulai (P1):
WIB: 22.26.56
WITA: 23.26.56
WIT: 00.26.56
Gerhana Sebagian Mulai (U1):
WIB: 23.26.44
WITA: 00.26.44
WIT: 01.26.44
Gerhana Total Mulai (U2):
WIB: 00.31.07
WITA: 01.31.07
WIT: 02.31.07
Puncak Gerhana (MID):
WIB: 01.17.36
WITA: 02.17.36
WIT: 03.17.36
Gerhana Total Berakhir (U3):
WIB: 02.03.56
WITA: 03.03.56
WIT: 04.03.56
Gerhana Sebagian Berakhir (U4):
WIB: 03.08.19
WITA: 04.08.19
WIT: 05.08.19
Berita Terkait: #Fenomena Alam
		
		| Awan Warna-warni di Jogja Bikin Heboh, Ini Kata BMKG | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Bantul Geger, Langit Bergemuruh Selama 3 Menit, Fenomena Petir Langka dan Aneh | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Ada Fenomena Supermoon dan Blue Moon 31 Agustus 2023, Ini Penjelasan Ahli Falak Aceh | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Tahun Ini Dua Kali Fenomena Hari Tanpa Bayangan Terjadi di Aceh | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Indahnya Twinned Rainbow di Langit Aceh Besar, BMKG: Beruntung yang Bisa Melihatnya Secara Langsung | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.