Pidie

Ketrampilan Warga Binaan di Lapas Perempuan Sigli, Mengelola Sampah Menjadi Pupuk Kompos 

Ini adalah bekal keterampilan hijau yang sangat relevan dan dapat menjadi modal usaha mandiri setelah mereka bebas nanti," ujar Yuliana.

Editor: Nur Nihayati
SERAMBINEWS.COM/HO    
OLAH SAMPAH - Kalapas Perempuan Sigli, Yuliana memimpin warga binaan mengolah sampah menjadi pupuk kompos salah satu ketrampilan diberikan di Lapas setempat. 

"Kami merasa sangat terbantu dengan ilmu ini. Selama ini, sisa makanan hanya dibuang. Sekarang kami tahu cara mengubahnya menjadi pupuk untuk kebun Lapas.

Rasanya senang bisa menghasilkan sesuatu yang bermanfaat," tuturnya.

Hasil pupuk kompos yang diproduksi oleh Warga Binaan akan dimanfaatkan untuk mendukung program ketahanan pangan Lapas, yaitu menyuburkan kebun sayur yang dikelola secara mandiri.(*)

Baca juga: Lapas Perempuan Sigli Manfaatkan Lahan Tidur, Warga Binaan Dilatih Tanam Bayam hingga Kangkung

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved