Berita Aceh Selatan
HMI Cabang Tapaktuan Gelar Silaturahmi dengan Calon Anggota Baru
semua memberikan motivasi dan nasihat berharga kepada calon anggota baru untuk meneladani nilai-nilai dasar perjuangan HMI.
Penulis: Ilhami Syahputra | Editor: Muhammad Hadi
SERAMBINEWS.COM/HO
HMI - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Tapaktuan menggelar kegiatan Silaturahmi dan Pengenalan Calon Anggota HMI, di Sekretariat HMI Cabang Tapaktuan, Aceh Selatan, Kamis (30/10/2025).
“HMI telah banyak melahirkan pemimpin di berbagai bidang. Nikmati setiap prosesnya, karena di sinilah kalian belajar arti perjuangan dan keikhlasan,” pungkasnya.
Kegiatan silaturahmi ini berlangsung dalam suasana hangat dan penuh keakraban.
Para calon anggota mendapatkan motivasi, pemahaman sejarah HMI, serta nilai-nilai perjuangan organisasi yang telah berdiri sejak 1947 tersebut. (*)
Baca juga: Latihan Kader HMI Langsa, Dr Dayyan : Mahasiswa Harus Memiliki Nilai Tauhid Sebagai Insan Akademis
Berita Terkait: #Berita Aceh Selatan
| Perkuat Stabilitas Pangan, Aceh Selatan dan Abdya Teken Kesepakatan Penyediaan dan Distribusi Beras |
|
|---|
| Abiya Kuta Krueng Lantik Pengurus HUDA Aceh Selatan, Nagan Raya dan Abdya |
|
|---|
| Kejari Aceh Selatan Musnahkan BB Kasus Inkracht, Rampasan Juni–Oktober 2025 |
|
|---|
| Polres Aceh Selatan Tangkap Pelaku Pembacokan di Kluet Utara |
|
|---|
| Peserta LPT 2025 Aceh Selatan Mulai Memasuki Bumi Perkemahan Taman Putri Naga |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.