Berita Pidie

Jelang HKN Ke-61, Dinkes Pidie Gelar Aneka Kegiatan Berlangsung Meriah

Disebutkan, Hari Kesehatan Nasional (HKN) menjadi salah satu peringatan tahunan yang strategis dalam menggerakkan

Editor: Nur Nihayati
SERAMBINEWS.COM/HO 
BERI SAMBUTAN - Kepala Dinas Kesehatan Pidie, dr Dwi Wijaya diwakili Kabid Kesmas, Ishaq SKep membuka kegiatan aneka lomba rangkaian menyambut Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-61 di halaman Kantor Dinas Kesehatan Pidie, Rabu (5/11/2025). 

Perayaan ini tidak hanya sebatas peringatan formal, tapi juga sebagai ajang pembelajaran, evaluasi, dan motivasi bagi seluruh elemen masyarakat untuk mengadopsi gaya hidup sehat secara berkelanjutan. 

Harapannya, seluruh upaya ini dapat mendorong terwujudnya masyarakat Kabupaten Pidie yang sehat, produktif, dan berdaya saing, selaras dengan visi Indonesia Emas 2045.

Tujuan memperingati Hari Kesehatan Nasional sebagai momentum untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga dan meningkatkan kesehatan.

Kemudian menggerakkan seluruh pemangku kepentingan termasuk pemerintah, tenaga kesehatan, dan masyarakat dalam mendukung transformasi kesehatan untuk mencapai Indonesia Emas 2045.

Selain itu juga menguatkan peran tenaga kesehatan dan kader dalam memberikan pelayanan kesehatan yang berkualitas dan berkesinambungan. Meningkatkan implementasi program-program kesehatan yang inovatif dan inklusif.(*)

LOMBA SENAM - Tenaga kesehatan mengikuti lomba senam kreasi digelar memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-61 di Kantor Dinas Kesehatan Pidie, Rabu (5/11/2025).
LOMBA SENAM - Tenaga kesehatan mengikuti lomba senam kreasi digelar memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-61 di Kantor Dinas Kesehatan Pidie, Rabu (5/11/2025). (SERAMBINEWS.COM/HO )

 

TARIK TAMBANG - Tenaga kesehatan mengikuti lomba tarik tambang digelar menyambut Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-61 di Kantor Dinas Kesehatan Pidie, Rabu (5/11/2025).
TARIK TAMBANG - Tenaga kesehatan mengikuti lomba tarik tambang digelar menyambut Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-61 di Kantor Dinas Kesehatan Pidie, Rabu (5/11/2025). (SERAMBINEWS.COM/HO )

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved