TOPIK
Eks Kombatan GAM Meninggal Ditembak
-
Ajrol mengaku nekat menembak M Yusuf, karena sakit hati atas perlakuan korban terhadap keluarganya.
-
Pria asal Desa Alue Ngom, Kecamatan Nibong, Aceh Utara ini ditangkap karena ia adalah tersangka penembakan eks Kombatan GAM di Aceh Utara, M Yusuf ata
-
Saat ini polisi sedang membawa AJ dari Aceh Besar ke Aceh Utara untuk menjalani pemeriksaan atas kasus penembakan Burak.
-
“Cerita keluarga tadi, Ibu (Mertua) yang membersihkan darah dengan pakaiannya,” kata Mardina istri korban
-
Kabid Humas Polda Aceh, Kombes Winardy mengatakan, pihaknya sedang mengejar pelaku pembunuhan yang terjadi di Gampong Alue Ngom, Nibong, Aceh Utara.
-
Korban ditembak dari jarak lebih kurang 15 meter menggunakan senapan angin laras panjang jenis softgun yang dilakukan pelaku berinisial AL.
-
“Pelaku diduga menggunakan senapan angin laras panjang jenis softgun warna hitam,” ujar Kapolsek Nibong.
-
M Yusuf (46) sorang Kombatan GAM yang lebih dikenal Buraq meninggal dunia setelah ditembak di bagian lehernya saat duduk di sebuah warung kopi