Cerita Aron Ralston, 5 Hari Terjepit Batu dan Berpikir Akan Mati Lalu Amputasi Tangan Sendiri
Ralston dibesarkan di pinggiran kota Indianapolis, US, tetapi kemudian pindah bersama orangtuanya ke Denver, Colorado
Editor:
Fatimah
Ia mulai menusukkan bilah pisaunya ke kulit mati ibu jarinya dan ia mendengar hembusan udara yang keluar dari tangannya yang telah membusuk itu.
Baca: Ini Penampakan Calon Markas BPN Prabowo-Sandi di Solo, Lokasinya Dekat Rumah Jokowi
Setelah satu jam lebih mengamputasi tangannya sendiri, akhirnya Ralston berhasil keluar dari sana setelah berhari-hari mengalami halusinasi dan mengigau.
Ralston mengatakan proses amputasi lengannya berarti ia menahan rasa sakit dan kegembiraan yang mutlak.
Hal itu karena ia sudah pasrah akan mati namun kemudian dapat menghirup udara kebebasan sekali lagi.
Artikel ini tayang pada Intisari Online dengan judul : Kisah Aron Ralston: 5 Hari Terjepit Batu dan Berpikir Akan Mati Lalu Amputasi Tangan Sendiri
