Harga Telur dan Minyak Goreng Kembali Naik
Memasuki minggu keempat bulan Desember 2021 atau menjelang tahun baru 2022, harga telur ayam ras asal Medan dan minyak goreng
Tapi untuk harga tebus gula pasir, jelang tahun baru 2022 ini, sebut Aldi di Medan turun dari Rp 615.000 menjadi Rp 605.000/sak (50 Kg).
Harga gula pasir turun kembali, disebabkan permintaannya jelang akhir tahun 2021 ini tidak terlalu tinggi, berbeda dengan teluar ayam ras dan minyak goreng.

Kacang kuning, lanjut Aldy, harganya terus bergerak naik.
Minggu keempat bulan Desember ini, harganya sudah mencapaia Rp 465.000/sak (50 Kg), dari sebelumnya Rp 550.000/zak.
Untuk komoditi kacang-kacangan seperti kacang tanah kupas masih tetap Rp 24.000/Kg - Rp 26.000/Kg, dan kacang hijau, masih sama seperti minggu lalu Rp 24.000/Kg
Karena jelang tahun baru 2022 ini, permintaannya tidak begitu naik, kecuali telur ayam ras, minyak goreng curah, kacang kuning, dan lainnya.
Di Pasara Induk Lambaro, kata Aldy, stok telur ayam ras, minyak goreng curah, kacang kedelai, dan gula pasir masih banyak
Cuma saja, harga tebusnya, terus mengikuti kenaikan harga tebus di penyalur Medan. (her)
Baca juga: Jelang Tahun Baru 2022, Harga Telur Ayam Ras dan Minyak Goreng Kembali Naik
Baca juga: Harga Telur dan Minyak Goreng Kembali Naik, Lengkap Harga Kebutuhan Pokok Lainnya
Baca juga: Pedagang Kue Semakin Terjepit di Pidie, Harga Minyak Goreng Naik, Pemasaran Menurun