Belajar dari Kasus Widy Vierra, Sederet Alasan Korban Pelecehan Seksual tak Berani Speak Up
Dalam kasusnya, Widy Vierra menyampaikan kalau dia sempat melaporkan kejadian itu ke pihak berwenang.Tapi karena tidak mendapatkan respons positif...
Selama gugatannya, media tersebut seolah menyamar sebagai pembela nilai-nilai budaya kerja yang sudah ada sejak dulu melalui tayangan yang diterbitkan hingga tema-tema yang diangkat dalam pemberitaan.
Tapi di balik layar, justru banyak kejadian yang mendorong perilaku intimidasi, ketidaksenonohan hingga kebencian terhadap wanita.
Dalam sebuah makalah di tahun 2010 yang diterbitkan oleh Journal of Social Issues, Profesor Psikologi di Universitas Illinois mengatakan, pelecehan mungkin terjadi di tempat kerja, yang mana para pria menganggap norma-norma sosial mengizinkan perilaku yang seperti itu. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul: Seperti Widy Vierra, Ini Alasan Korban Pelecehan Tidak Berani Speak Up
Baca juga: Sempat Viral, Pelaku Pelecehan Anak di Gresik Ditangkap, Sudah Beraksi Lebih Sekali
