Berita Aceh Besar
Satpol PP dan WH Aceh Besar Terus Ingatkan PKL tak Jualan di Bahu Jalan, Tadi di Pasar Keutapang
Kasatpol PP dan WH Aceh Besar, Muhajir mengatakan pada hari pertama Ramadhan 1444 Hijriah atau hari ini, pihaknya melakukan pemantauan di Pasar Pagi K
Penulis: Indra Wijaya | Editor: Mursal Ismail
Kasatpol PP dan WH Aceh Besar, Muhajir mengatakan pada hari pertama Ramadhan 1444 Hijriah atau hari ini, pihaknya melakukan pemantauan di Pasar Pagi Keutapang Dua, Kecamatan Darul Imarah, Aceh Besar.
Laporan Indra Wijaya | Jantho
SERAMBINEWS.COM, JANTHO - Personel Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah atau Satpol PP dan WH Aceh Besar, terus melakukan pemantauan dan mengingatkan pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan di bahu jalan dan di atas saluran air, Kamis (23/3/2023).
Kasatpol PP dan WH Aceh Besar, Muhajir mengatakan pada hari pertama Ramadhan 1444 Hijriah atau hari ini, pihaknya melakukan pemantauan di Pasar Pagi Keutapang Dua, Kecamatan Darul Imarah, Aceh Besar.
Dalam hukum pemantauan itu sesuai dengan PERMENDAGRI Nomor 26 tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat dan Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah.
Pihaknya mengambil tindakan tegas kepada pedagang yang masih berjualan di bahu jalan yang sudah disterilkan.
"Petugas terus mengintensifkan sosialisasi larangan berjualan di tempat-tempat umum dan fasilitas publik lainnya," pungkasnya. (*)
| Semarak Launching Buku Penggiat Literasi Aceh Besar, Plt Kadisdikbud Ajak Sekolah Lakukan Ini |
|
|---|
| Dendam Sering Diejek Idiot, Santri Bakar Asrama Dayah Babul Maghfirah, Ingin Lenyapkan Barang Teman |
|
|---|
| Taklukkan Jec Jeulingke, Dege FC Kuta Baro Aceh Besar ke Final Turnamen HUT Persima Meunasah Krueng |
|
|---|
| Sekda Aceh Besar Lantik 42 Pejabat Fungsional, BJ Sorot Pegawai Kurang Disiplin |
|
|---|
| Dua Riset Siswi Madrasah Aceh Besar Lolos Grand Finalis OMI Riset Nasional |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.