Berita Aceh Besar

Direktur Alsintan Kementan dan Pj Bupati Monitor Ketersediaan serta Harga Pangan di Aceh Besar 

Monitoring tersebut dilakukan dengan meninjau langsung tempat pelaksanaan Operasi Pasar Murah di Gampong Cot Iri, Kecamatan Krueng Barona Jaya, Aceh B

Penulis: Subur Dani | Editor: Mursal Ismail
For Serambinews.com
Penjabat Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto SSTP, MM bersama Kepala Dinas Pertanian Aceh Besar Aceh Besar Jakfar MP dan Kepala Disperindag Ir. Aceh Besar Darmansyah, ST, M.Si mendampingi Kunjungan Kerja (Kunker) Direktur Alat dan Mesin Pertanian, Muhammad Hatta SSTP, MM meninjau Pasar Induk Lambaro, Kecamatan Ingin Jaya, Selasa (18/4/2024) 

Selain itu, kata Iswanto,  untuk memberikan harga kebutuhan pokok yang stabil kepada masyarakat, Pemkab Aceh Besar rutin menggelar operasi pasar murah selama bulan puasa di setiap kecamatan. Pelaksanaan pasar murah digelar bekerja sama TNI, Polres, Kejari dan jajaran instansi lainnya. 

"Mari terus bersyukur atas berbagai bantuan yang diberikan pemerintah, ini menjadi momentum kita untuk bangkit," kata Iswanto. (*)

 

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved