Breaking News

Berita Pidie

Melihat Agrowisata Rambutan, Langsat, Durian di Perbukitan Lala Mila Pidie, Omzet Capai Puluhan Juta

Setelah menempuh perjalanan sekira 32 Km dari Masjid Al-Falah Sigli, rombongan berjumlah puluhan jamaah ini tiba, mereka menapaki hamparan kebun yang

|
Penulis: Idris Ismail | Editor: Mursal Ismail
SERAMBINEWS.COM/IDRIS ISMAIL     
Jamaah Safari Subuh (JSS) Masjid Agung Al-Falah Kota Sigli, Pidie, memperlihatkan rambutan hasil kebun di Gampong Tuha Lala, Kecamatan Mila, Pidie, Minggu (29/12/2024). 

"Sekali musim panen rata-rata berkisar Rp 30 sampai 50 juta dalam setiap hektarenya, ini belum termasuk langsat dan durian," ujarnya.

Para petani pun tak sulit untuk memasarkan hasil panen itu. 

Pasalnya, para agen atau tengkulak dari berbagai pusat pasar, baik dari Sigli, Grong-gorong, Padang Tiji, Beureunuen sering memborong hasil panen itu untuk mereka pasarkan di Pidie dan ke luar Pidie

Apalagi rambutan jenis belerang dan nona.

"Puncak musim panen tiga buah-buahan itu merupakan berkah dan kenikmatan dari Tuhan yang selalu ditunggu-tunggu petani di sini," kata Safrina. (*)

Baca juga: Kuta Padang Aceh Barat Luncurkan Kawasan Pengembangan Ekonomi Terpadu dan Agrowisata Kota Mandiri

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved