Selebriti
Cut Syifa Sembuh dari Trauma Pelecehan di Masa Lalu, Begini Ceritanya
Cut Syifa dalam peran ini memiliki suami bernama Fauzan dan sudah punya satu orang anak.
Alasan Cut Syifa Hanasalsabila menerima tawaran sinetron ini karena ceritanya diangkat dari novel karya Asma Nadia, seorang penulis yang ia kagumi.
Kembali memerankan wanita yang menderita dalam sinetron tak membuat Syifa bosan dengan peran tersebut, karena ia belum pernah menerima karakter seperti Rindu.
"Setiap karakter punya tantangan tersendiri. Aku belum pernah dapat peran seperti Rindu, aku antusias banget buat menjalani ini, banyak tanya sutradara agar bisa sesuai seperti harapan penonton," jelasnya.
Bahkan, diakui Cut Syifa, berkat bermain di sinetron Cinta di Ujung Sajadah, ia banyak menerima pelajaran kehidupan yang bisa diaplikasikan dalam kehidupannya saat ini.
"Ada beberapa hal yang bisa dipetik dan diambil hikmahnya, ada contoh yang harus diperhatikan juga, misalkan kehidupan keluarganya, percintaan," ujar Cut Syifa.
Sinetron Cinta di Ujung Sajadah dibintangi sederet artis papan atas Indonesia, seperti Cut Syifa, Achmad Mengantara, Tsania Marwa, Zikri Daulay, dan masih banyak lagi. (ARI).
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Cerita Cut Syifa Sembuh dari Trauma Pelecehan di Masa Lalu,
| Na Daehoon Resmi Gugat Cerai Julia Prastini, Jule Sudah Minta Maaf Setelah Akui Selingkuh |
|
|---|
| Nikita Mirzani Resmi Ajukan Banding, Vonis Empat Tahun Dinilai Tak Adil |
|
|---|
| Luna Maya Blak-blakan Ungkap Pesona dan Rahasia Wajah Glowing |
|
|---|
| Makin Panas! Giliran Lita Gading Laporkan Ahmad Dhani ke Polisi, Denny Sumargo Ikut Terseret |
|
|---|
| Begini Cara Luna Maya Menjaga Kecantikan hingga Bagikan Prinsip Hidup |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/cut-syifa-artis-berdarah-aceh-yang-kini-memutuskan-untuk-berhijab.jpg)