Mihrab
Khutbah Jumat di Hari Damai Aceh 2025: Ustaz Fuadi Yusuf Ajak Umat Jaga Moral dan Kepedulian
Untuk itu, ia menekankan empat agenda pokok yang diperlukan. Pertama, pengamalan ilmunya para ulama (bil ‘ilmil ulama).
Penulis: Agus Ramadhan | Editor: Muhammad Hadi
Menurut Ustaz Fuadi Yusuf, doa rakyat kecil yang tulus penentu tegaknya pemerintahan.
Rasulullah saw bersabda: “Ya Allah, siapa yang menjadi penguasa umatku lalu ia mempersulit mereka, maka timpakanlah kesulitan kepadanya. Dan siapa yang menjadi penguasa umatku lalu ia menyayangi mereka, maka sayangilah ia.” (HR. Muslim).
Ustaz Fuadi Yusuf, mengutip pantun Aceh di penghujung khutbah: Tajak u Banda ta lingkeu Judah/Tajak u Mekkah lintas Sumatra/20 thon dame Aceh makmu ngon berkah/80 thon Indonesia rakyat adee sijahtra/Neu brie ya Allah oh ya Rabbana.
Artinya: Pergi ke Banda Aceh melewati Gunung Judah/Menuju Mekkah Mukarramah melintasi Pulau Sumatra/20 tahun perdamaian Aceh makmur dan penuh berkah/80 tahun Proklamasi Indonesia rakyat adil dan sejahtera. (ar)
Khutbah Jumat - Umat Islam Membutuhkan Figur Teladan, Tgk Habibie: Mulailah dari Hal-hal Kecil |
![]() |
---|
Khutbah Jumat Hari Ini, 12 September 2025, Keutamaan Khadijah Istri Nabi Muhammad SAW |
![]() |
---|
Mau Shalat Jumat di Mana? Ini Daftar Khatib dan Imam Shalat Jumat di Aceh Besar 12 September 2025 |
![]() |
---|
Daftar Khatib dan Imam Shalat Jumat di Aceh Barat pada 12 September 2025 |
![]() |
---|
Meneladani Nabi dalam Seni Berturur Kata, Tgk Burhanuddin: Kalau Umat Tidak Mampu, Lebih Baik Diam |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.