Viral Medsos
5 Prompt Gemini AI Bikin Foto Romantis Bareng Pasangan Jadi Aesthetic, Modern, dan Natural
Jadikan foto tersebut sebagai objek utama.Jangan ubah wajah dan fisik asli wanita dan pria pada foto.
Penulis: Sri Anggun Oktaviana | Editor: Amirullah
5 Prompt Gemini AI yang Bikin Foto Romantis Bareng Pasangan Jadi Aesthetic, Modern, dan Natural
SERAMBINEWS.COM-Tren foto AI kini berkembang pesat dan tak lagi terbatas pada tema alam atau pemotretan bergaya studio formal.
Justru, konsep potret pasangan bertema perkotaan dan ruang indoor modern kini menjadi favorit karena memberikan kesan estetik, intimate, dan cinematic tanpa perlu datang ke studio profesional.
Gemini AI Image Generator menjadi salah satu alat yang paling sering digunakan.
Karena mampu mempertahankan wajah asli secara akurat.
Sekaligus memberikan sentuhan visual seperti kamera profesional Sony maupun iPhone resolusi tinggi.
Baca juga: 5 Prompt Gemini AI Foto Hari Guru, Cocok Diunggah di Sosmed saat Hari Guru Nasional 25 November
Dengan deskripsi (prompt) yang tepat, satu foto biasa bisa berubah menjadi foto pasangan yang terlihat natural, romantis, dan mewah seperti editorial majalah.
Berikut 5 prompt Gemini AI bertema pasangan yang bisa digunakan untuk menghasilkan foto estetik, modern, dan cinematic tanpa mengubah wajah asli:
1. Prompt Pasangan dalam Ruang Foto Box Abu-Abu
Jadikan foto tersebut sebagai objek utama.Jangan ubah wajah dan fisik asli wanita dan pria pada foto.
Potret vertikal rasio 9:16, ultra-realistic dengan efek kamera ponsel iPhone resolusi tinggi.
Ekspresi keduanya tersenyum tipis dan berpose
Latar belakang berupa ruangan foto box dengan dinding berwarna abu-abu.
Dan lantai berwarna cokelat motif kayu, diambil dari sudut depan atas dengan efek wide-angle, memberi kesan ruang melengkung dan tertutup.
Kualitas foto dibuat sangat baik: menggunakan kamera Sony terbaru.
Baca juga: 5 Promt Gemini AI untuk Foto Urban Kelas Majalah di Tengah Kota ala Street Fashion Profesional
2. Prompt Pasangan Ceria di Bawah Langit Biru
Edit dan gabungkan 2 foto ini tanpa mengubah wajah asli sedikitpun, jadikan foto pasangan muda bergaya ceria dengan angle kamera unik dari bawah, latar belakang langit biru cerah dengan awan tipis. Seorang pria mengenakan kaos putih polos, rambut hitam rapi, berpose terbalik di atas kamera sambil menunjukkan dua tanda peace dengan kedua tangan. Di bawahnya, seorang wanita berhijab krem muda dengan cardigan rajut putih dan inner putih, tersenyum manis sambil juga berpose dengan dua tanda peace di pipinya. Komposisi simetris, wajah keduanya saling menghadap kamera, cahaya alami terang, nuansa hangat dan estetik. Buat dengan Vertical foto (9:16).
3. Prompt Pasangan Bergaya Mafia Elegan di Dalam Lift Modern
promt gemini ai
Gemini AI
promt gemini ai foto sendiri
promt foto keren
Promt AI
Promt AI Terbaru
Promt Gemini AI yang Viral
Serambinews
Serambi Indonesia
Prompt Gemini AI Bikin Foto Romantis Bareng Pasang
| 5 Promt Gemini AI untuk Foto Urban Kelas Majalah di Tengah Kota ala Street Fashion Profesional |
|
|---|
| Selfie Jadi Foto Majalah Mode? Ini 8 Prompt Gemini AI yang Wajib Kamu Coba |
|
|---|
| 13 Prompt Gemini AI yang Bikin Foto Cewek Auto Keren & Elegan Ala Majalah Mode Internasional |
|
|---|
| Daftar Prompt Gemini AI Foto Close-Up Keren, Buat Fotomu Bernuansa Hitam Misterius dan Aesthetic |
|
|---|
| 11 Prompt AI Edit Foto Jadi Foto Close Up Ultra Realistis, Pakai Prompt Simple Ini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/promt-gemini-bareng-padsangan.jpg)