Viral Medsos

5 Prompt Gemini AI Bikin Foto Romantis Bareng Pasangan Jadi Aesthetic, Modern, dan Natural

Jadikan foto tersebut sebagai objek utama.Jangan ubah wajah dan fisik asli wanita dan pria pada foto.

Penulis: Sri Anggun Oktaviana | Editor: Amirullah
SERAMBINEWS.COM/ AI
PROMT GEMINI AI-Potret pasangan bergaya modern dan estetik yang dihasilkan menggunakan Gemini AI Image Generator. Wajah tetap dipertahankan secara natural, sementara latar dan gaya visual dibuat lebih sinematik sesuai prompt. 

Jangan ubah struktur wajah asli agar hasil tetap natural.
 
5. Atur Mode Kualitas

Pilih mode kualitas tertinggi:

Ultra-realistic

Studio lighting

High detail

Untuk foto city style, pilih pencahayaan neon, low-light, atau cinematic jika diperlukan.
 
6. Generate Foto

Klik Generate / Create.

Tunggu sampai hasilnya muncul.

Biasanya Gemini menghasilkan 2–4 variasi.
 
7. Evaluasi & Perbaiki

Jika hasil kurang pas:

Tambahkan kalimat penegas seperti:

“do not change face shape”,

“maintain original identity”,

“more cinematic lighting”,

“fix pose symmetry”.

Generate ulang sampai hasil sesuai keinginan.
 
8. Simpan Hasil

Klik Download dengan format terbaik (biasanya PNG atau JPG kualitas tinggi).

Edit tambahan (opsional) bisa dilakukan di Lightroom atau Snapseed.

Baca juga: Daftar Prompt Gemini AI Foto Close-Up Keren, Buat Fotomu Bernuansa Hitam Misterius dan Aesthetic

(Serambinews.com/Sri Anggun Oktaviana)

 

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved