Serambi Ekraf Awards 2025
PT Medco E&P Raih Penghargaan Serambi Ekraf Awards 2025 Bidang Pemberdayaan Ekonomi Kreatif
Perusahaan hulu migas ini dinilai berhasil memperkuat daya saing serta meningkatkan kapasitas masyarakat di sekitar wilayah operasionalnya
|
Penulis: Maulidi Alfata | Editor: Ansari Hasyim
SERAMBINEWS.COM/FOR SERAMBINEWS
GENERAL Manager Medco E&P Malaka, Tutu Paniji saat menerima penghargaan Serambi Ekraf Award 2025 yang diserahkan langsung oleh Menteri Ekraf, Teuku Riefky Harsya, di The Pade Hotel, Jum'at malam (29/8/2025).
Pada kesempatan itu, Menteri Ekraf juga menyampaikan apresiasi kepada Harian Serambi Indonesia yang ikut mengangkat ekonomi kreatif di Aceh.
Sementara Wagub Aceh Fadhlullah, menyampaikan harapan kepada Menteri Ekraf Teuku Riefky Harsya yang merupakan putra Aceh memberikan dorongan bagi pelaku usaha ekonomi kreatif yang ada di Aceh.
Wagub Aceh juga menyampaikan apresiasi terhadap kemajuan ekonomi kreatif serta unggulan yang ada di Aceh dari setiap daerah yang diharapkan untuk terus dikembangkan.(*)
Tags
Pemberdayaan Ekonomi Kreatif
PT Medco E&P
Serambi Ekraf Award 2025
Serambinews
Serambi Ekraf Awards 2025
ekonomi kreatif di aceh
Berita Terkait: #Serambi Ekraf Awards 2025
| DPRK Nagan Raya Prioritaskan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat |
|
|---|
| Giok Nagan Raya Mendunia, Bupati TRK Promosi hingga ke Amerika |
|
|---|
| Bupati Aceh Singkil Terima Anugerah Serambi Ekraf Awards 2025, Ini Kategorinya |
|
|---|
| Menginisiasi Banyak Kegiatan Ekonomi Kreatif, Farid Nyak Umar Dianugerahi Serambi Ekraf Awards |
|
|---|
| Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif Lewat Lampengeuh, Pemkab Abdya Terima Serambi Ekraf Awards 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/medco-ijkl.jpg)