Berita Bireuen
Wagub Aceh Tinjau Sekolah Rakyat di Bireuen, Sempat Dialog dan Ini Pertanyaannya
Saat ini, sekolah tersebut menjalankan tiga kelas, terdiri atas dua kelas tingkat SD dan satu kelas tingkat SMA, dengan total 75 siswa.
Penulis: Yusmandin Idris | Editor: Nur Nihayati
SERAMBINEWS.COM/HO
Meninjau - Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah bersama Kadinsos Aceh, Chaidir dan Kadinsos Bireuen Ismunandar, serta pejabat terkait, Rabu (25/11/2025) sore meninjau Sekolah Rakyat Terintegrasi 25 Bireuen, di Desa Beunyot, Juli, Bireuen. Serambinews.com/HO
"Kami atas nama Pemerintah Aceh mengucapkan ribuan terima kasih kepada Presiden Prabowo Subianto telah mewujudkan Sekolah Rakyat di Provinsi Aceh dan mudah-mudahan semua kabupaten bisa mendapatkan sekolah rakyat ini," ujarnya
Menyangkut masih adanya berbagai kekurangan dihadapi Sekolah Rakyat itu seperti seragam siswa yang belum ada, kata Wagup Aceh tentu hal ini menunggu distribusi dari Kementerian Sosial yang menangani sekolah ini.(*)
Baca juga: Pemkab Nagan Raya Aceh Pastikan Sekolah Rakyat Dibangun Tahun Ini
Tags
Sekolah Rakyat Bireuen
Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah
Wagub Aceh Fadhlullah
Bireuen
Serambinews.com
Serambi Indonesia
Berita Terkait: #Berita Bireuen
| Saat Berkunjung ke Bireuen, Kapolda Aceh Ingatkan Jajarannya Melayani Masyarakat dengan Baik |
|
|---|
| Lapas Bireuen Gelar Tasyakuran Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan |
|
|---|
| Seluruh Keuchik Gandapura Bireuen Ikut Penyuluhan Hukum |
|
|---|
| Pemkab Bireuen Buka Seleksi JPT, Ini 9 Posisi Jabatannya |
|
|---|
| Festival Budaya Bahasa Ibu Jenjang SD dan SMP Berakhir, Ini Juaranya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/Wagub-di-brn.jpg)