Selebriti
Jennifer Coppen Belum Berencana Menikah dengan Justin Hubner, Akui Hanya Sewa Apartemen di Eropa
Meski telah dekat dengan keluarga Justin dan berencana pindah ke Eropa, Jennifer Coppen, menegaskan belum ada rencana menikah dan hanya menyewa
Editor:
Mursal Ismail
Wartakota/Arie Puji
JENNIFER COPPEN - Potret Jennifer Coppen saat ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (18/2/2019).
Ia memang memiliki rencana untuk tinggal di negara Eropa.
"Iya, ada rencana mau pindah ke Eropa. Tapi, baru rencana," ungkap wanita 24 tahun itu.
Di kesempatan itu, Jennifer Coppen pun memberikan klarifikasi soal kabar yang menyebut bahwa dirinya sudah membeli rumah di negara Eropa.
Ibu satu anak itu mengatakan dirinya hanya menyewa sebuah apartemen.
"Nyewa apartemen," katanya. (Tribunnews.com/Nurkhasanah)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Ditanya soal Rencana Menikah dengan Justin Hubner, Jennifer Coppen Tertawa: Doain Aja
Berita lainnya terkait Jennifer Coppen
Berita Terkait: #Selebriti
| Ariel NOAH Ingin Menikah Lagi, Cari Pasangan yang Sefrekuensi dan Bisa Nyaman Bersama |
|
|---|
| Nikita Mirzani Ajukan Banding, Yakini Tak Ada Unsur Pidana dalam Kasus Pemerasan Reza Gladys |
|
|---|
| Pemasok Narkoba ke Onadio Leonardo Jadi Tersangka, Onad Jalani Rehabilitasi 3 Bulan |
|
|---|
| Na Daehoon Resmi Gugat Cerai Julia Prastini, Jule Sudah Minta Maaf Setelah Akui Selingkuh |
|
|---|
| Nikita Mirzani Resmi Ajukan Banding, Vonis Empat Tahun Dinilai Tak Adil |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/jennifer-coppen-10112025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.